Cegah MERS, Dinkes Sumut Pantau Kesehatan Jamaah Haji

- Selasa, 11 Juli 2023 17:45 WIB
Cegah MERS, Dinkes Sumut Pantau Kesehatan Jamaah Haji
internet
Kepala Dinkes Sumut

bulat.co.id -MEDAN | Untuk mencegah penularan penyakit, Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara memantau kesehatan jamaah haji yang baru pulang dari Tanah Suci.

"Sampai sekarang sudah kloter tujuh dan sudah sampai di asrama haji. Kami melakukan pemantauan kesehatan jamaah haji saat tiba di Sumut," kata Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera UtaraAlwi Mujahitdi Kota Medan, Selasa (11/7).

Baca Juga :Ini Pesan Raffi Ahmad ke Syahnaz Usai Perselingkuhannya Terbongkar

Disebutkannya, setiap anggota jamaah haji yang baru sampai di Tanah Air mendapat KartuKewaspadaan Kesehatan Jamaah Haji (K3JH) dan kondisi kesehatannya akan dipantau hingga 14 hari setelah kedatangan.

"Kalau dalam 14 hari ada demam tinggi, kemungkinan itu ada membawa penyakit dari luar, karena itu dia harus lapor ke puskesmas," katanya.

Penulis
:
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru